Kegiatan

Literasi Berlabuh Di Ujung Kota Pasuruan

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pasuruan tetap gencar menggalakan kegiatan gemar membaca di perkampungan, pedesaan,dan di tengah kota. Hal itu bukan tanpa sebab, karena Dinas Perpustakaan dan Kearsiapan ingin meningkatkan literasi masyarakat di Kota Pasuruan. Bekerja di bidang Perpustakaan bukan layaknya penjual toko kelontong yang hanya menunggu pelanggan (pemustaka) untuk datang. Kesan perpustakaan yang kuno kini telah beralih menjadi lebih …

Read More »

Membaca adalah Hak Segala Bangsa

Dinas Perpustakaan dan Arsip Kota Pasuruan sedang getol untuk meningkatkan literasi di Kota Pasuruan berbagai program kegiatan digarap demi mensukseskan tujuan itu. Dan tak hanya itu peningkatan literasi juga berbasis inklusi sosial, yang mana dengan meningkatkan literasi masyarakat juga berdampak pada meningkatnya kesejahteraan masyarakat. Nampak ada yang berbeda pada siang Kamis, 7 April 2022 di Lapas kelas II B Kota …

Read More »

Kunjungan Perpustakaan

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan kota Pasuruan setiap harinya dikunjungi oleh berbagai sekolah diwilayah kota Pasuruan. Mulai dari TK, SD, SMP, hingga SMA. Jam masuk kunjungan dimulai dari jam 08.00-10.00. Kegiatan mereka disini berupa pengenalan area Perpustakaan dan mereka didampingi oleh para pustakawan, relawan inspiratif, bahkan juga komunitas. Dilanjutkan dengan memasuki ruang baca dewasa atau ruang baca anak. Diruang anak juga …

Read More »

PerpuSemangat Award 2019

PerpuSemangat Award 2019 diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pasuruan pada tanggal 18 Desember 2019 di Gedung Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pasureuan dekat taman Sekargadung Kota Pasuruan. Kegiatan diselenggarakan guna sebagai bentuk apresiasi kepada warga Kota Pasuruan. Acara berlangsung pada pukul 17.00 s/d 23.00 WIB Acara Utama di buka oleh lagu Indonesia Raya dan pembacaan do’a. Diteruskan Acara …

Read More »

Pendaftaran Lomba Vlog “PerpuSemangat as Lifestyle”

New AnnouncementāœØ Lomba Vlog Perpustakaan kota Pasuruan. Hai SemuašŸ“ššŸ‘‹āœØ Yuk ikuti Kompetisi Lomba VLOG Perpustakaan dengan tema “PerpuSemangat as Lifestyle” caranya gampang banget :1. Share foto ini & tag 3 teman kamu 2. Like sebanyak-banyaknya IGĀ @perpustakaan_kota_pasuruan 3. Wajib follow akunĀ @perpustakaan_kota_pasuruanĀ danĀ @telkom.pasuruan 4. Lakukan pendaftaran dengan cara klik link di berikut inibit.ly/LombaVlogPerpuSemangatAslifestyle atau bisa datang ke Perpustakaan Kota Pasuruan untuk melakukan pendaftaran …

Read More »